Konfigurasi Router and Remote Access di Windows Server

Dalam bahasa Indonesia Router berarti pengarah,sedangakan Remote berarti penghubung. Jadi, Router and Remote Access dapat didefinisikan sebagai pengarah dan penghubung akses ....

Router and Remote Access biasanya, dapat kita temui hanya pada windows server, baik windows server 2000,2003 atau windows server lainnya. Mengapa demikian? Hal ini dikarenakan router and remote Access merupakan layanan pada microsoft windows server yang membantu server yang satu untuk dapat mengakses server lainnya.

router and remote access!,,biar kita dapat membuktikan kebenaran dari fungsi router and remote Access tersebut......

Biasanya konfigurasi jaringannya dilakukan dengan komputer yang memiliki 2 network adapter.... tetapi saat ini, kita bisa melakukan konfigurasinya dengan komputer yang hanya 1 network adapter.


Pada awalnya pastikan kita telah menginstall OS-nya Windows Server 2003 or Windows Server lainnya di dalam Komputer kita...... (kalaw kita g pengen ngubah OS yang telah ada di komputer kita .... ingat kita dapat menggunakan bantuan Virtual machine or virtual box... untuk menginstall windows server... sehingga konfigurasinya dapat dilakukan di dalam virtualnya).

1. klik start + Network and Connections,pilih networknya dan rename dengan LAN 3 (sesuai yang diinginkan LAN ke berapa?).... seperti tampilan dibawah ini,


2. Langkah selanjutnya, buka Administrative tools + Router and remote Access.


3. Lihat warna status server-nya, Jika warna status servernya berwarna hijau seperti tampilan di bawah ini, kita dapat langsung mengatur IP di static router-nya.


a. Jika warna status servernya berwarna merah seperti tampilan berikut ini,


b. Kita harus melakukan configure routing and remote access, Pilih klik kanan + configure routing and remote access.... tunggu beberapa saat sehingga tampilan akan seperti berikut ini, kemudian klik next;


c. Pilih Custom Configuration + Klik Next


d. Setelah tampilan ini muncul, maka pilih LAN routing dan klik Next


e. Tunggu sampai tampilannya seperti berikut ini, lalu klik finish


f. Tampilannya akan Muncul dengan Message, lalu pilih yes....


g. Tunggu beberapa saat


h. Configure Router and Remote Access berhasil...dan status server berwarna hijau,,,


4. Selanjutnya, Klik IP Routing + static router, lalu klik kanan pilih new static router.....


5. Lakukan Pengisian Static router-nya,,, dengan ketentuan;
a. LAN sesuai dengan yang direname tadi. mis, LAN 3.
b. Ip dan gateway harus diisi berbeda tapi dengan ketentuan sesual LAN tadi.
'Seperti pada tampilan ini,



6. Hasil tampilannya,


7. Langkah selanjutnya, lakukan kembali proses rename LAN tadi dengan nama yang berbeda mis, LAN 4,


8. Kemudian, klik kanan dan pilih properties + Internet Protocol dan pilih properties


9.Lakukan pengisian ip addressnya.... sesuai dengan LAN-nya... (LAN 4)... seperti Tampilan di bawah ini,


10.Lakukan kembali langkah ke-4 dan ke-5, lalu isi data static routernya dengan LAN 4.


11. Langkah selanjutnya, aktifkan service-nya.... Pilih administrative tools + service.


12. Selanjutnya, Pilih Router and remote Acces + klik restart



13. Lakukan pengecekkan apakah servernya sudah saling berhubungan satu sama lain...... dengan membuka "Command Prompt" atau klik run + ketikkan "cmd".....lakukan pada servernya... dengan mengetik Ip addresnya "192.168.4.1". Jika berhasil akan muncul tampilan ini,


dan akhirnya kita berhasil melakukan konfigurasi kembali.... dan terbukti fungsi router and remotenya memang berfungsi dengan tepat

Post a Comment

1 Comments

  1. gmana caranya mau sharing data dari server 2003 yang terhubung ke mikrotik dan nanti user akan mengakses data melalui wifi jadi dengan kata lain tanpa kabel LAN
    tolong reply di sini baratha90@gmail.com

    ReplyDelete
Emoji
(y)
:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)